Learn, Connect, Growth | Tingkatkan Mutu Pelayanan Kesehatan Indonesia

Berita

Coronavirus 2019 (COVID-19) merupakan penyakit pernapasan yang disebabkan oleh virus korona jenis baru. Virus ditularkan dari orang ke orang melalui cairan dari saluran napas melaluibersin dan batuk, serta kontak dengan permukaan benda atau individu yang terkontaminasi.